Polres Karawang, Polisi Antisipasi Kejahatan Jalanan di Jalan Lingkar Luar Tanjungpura

    Polres Karawang, Polisi Antisipasi Kejahatan Jalanan di Jalan Lingkar Luar Tanjungpura
    Polres Karawang, Polda Jabar - Personel Patroli Samapta Polsek Karawang Kota Polres Karawang melakukan antisipasi C3 dan gangguan kamtibmas di Jalan Lingkar Luar Tanjungpura-Klari Kelurahan Tanjungmekar, Karawang Barat, Karawang, Senin (1/4/2024). Sesuai arahan dari Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Wirdhanto Hadicaksono kepada Kapolsek Karawang Kota Kompol H. Marsono untuk meningkatkan kewaspadaan dan pengamanan di wilayah hukumnya. "Kami siap sedia memberikan pengamanan setiap saat, agar situasi dan kondisi berlangsung aman kondusif, " tegas Kompol H. Marsono. Pasalnya, patroli yang dilakukan secara presisi, memang bertujuan untuk mengantisipasi C3 (Curas, Curat, Curanmor), aksi tawuran, balapan liar, aksi premanisme maupun aksi gangguan kamtibmas lainnya. Karena itu, selaku Kapolsek Karawang Kota, Kompol H. Marsono mengarahkan personelnya Aipda Andi Setiadi dan Briptu Indra Jaya Permana, untuk melaksanakan tugas patroli presisi, demi memaksimalkan pengamanan wilayah. "Patroli dilakukan secara presisi untuk memonitoring setiap hal-hal yang dianggap mengganggu kamtibmas, " jelas Kapolsek Karawang Kota. Kapolres Karawang_AKBP Wirdhanto Hadicaksono

    Cucu

    Cucu

    Artikel Sebelumnya

    Polres Karawang, Polisi Genjot Patroli di...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Masyarakat Nyaman Beribadah, Satbrimob...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Kampung Tematik Produktif, Langkah Menuju Kemandirian Ekonomi Nasional
    Hendri Kampai: Ojek Online Milik Negara, Bayar Aplikasi Pakai Pajak Penghasilan!
    Hendri Kampai: Penjara, Sekolah Kehidupan bagi Si Tukang Nyasar

    Ikuti Kami